Di antara rekan-rekan kerja Anda, pasti ada orang yang sering sakit. Entah itu flu, diare, meriang, maag, atau apalah.... Rasanya sakit menjadi salah satu sahabatnya. Tetapi, ada juga orang yang terlihat selalu fit, dan tak pernah sakit. Ia tidak pernah masuk angin, bersin, atau radang tenggorokan. Orang ini tak pernah absen selama masa kerjanya yang 10 tahun.
Pasti Anda ingin tahu, apa resepnya agar selalu fit. Dalam bukunya, The Secrets of People Who Never Get Sick, Gene Stone memaparkan hasil risetnya mengenai apa yang menyebabkan seseorang bisa selalu sehat. Menurutnya, ada beberapa hal mengejutkan yang bisa kita lakukan untuk mengusir penyakit dan infeksi.
1. Mandi air dingin
Banyak orang yang takut mandi air dingin, bahkan khawatir akan gampang masuk angin bila mandi tanpa air hangat. Tetapi menurut Stone, penelitian menunjukkan bahwa mandi air dingin bisa membantu meningkatkan jumlah sel-sel darah putih. Sel-sel darah putih ini bisa membantu mengusir penyakit dari tubuh Anda.
2. Mengunyah bawang putih mentah
Pilih mana, nafas Anda dibilang bau bawang, atau sehat? Sekali lagi Stone menunjukkan hasil penelitian, dimana bawang putih disebut memiliki senyawa antimikroba yang kuat, yang bisa membantu Anda tetap sehat. Agar nafas Anda tidak terlalu beraroma bawang putih, geprek bawang lebih dulu, lalu telan semuanya dengan menggunakan satu sendok teh saus apel.
3. Minum air panas yang diberi ragi bir
Seperti apa rasanya? Hm... perlukah dibahas lebih lanjut? Yang pasti, ramuan ini telah terbukti mampu mengusir virus influenza, diare, dan infeksi saluran pernafasan.
4. Hanya minum minuman panas
Misalnya, air hangat yang diberi perasan jeruk, teh, kopi, atau apapun yang disajikan hangat atau panas. Minum lebih banyak cairan panas selama musim flu bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh Anda.
source: http://anasarema.blogspot.com/2010/11/4-rahasia-orang-yang-jarang-sakit.html
4 Rahasia Orang yang Tidak Mudah Sakit
Label:
tips
Diposting oleh
Unknown
Sabtu, 29 Januari 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Blog Subscription
Search this blog
Labels
- asal usul (34)
- berita (49)
- fenomena terunik (115)
- hobby (39)
- luar angkasa (7)
- pengetahuan (152)
- picture (15)
- tik (17)
- tips (49)
Popular Posts
-
Hal ini berlaku untuk Excel 2007 dan 2010. Bayangkan memeriksa ratusan baris data mentah di Excel dalam upaya untuk menemukan pola atau tren...
-
Penciptaan manusia dalam biologi 1. Manusia tidak diciptakan dari mani yang lengkap, tetapi dari sebagian kecilnya (spermazoa). 2. S...
-
1. Puisi Doa karya Chairil Anwar "Doa" Tuhanku Dalam termenung Aku masih menyebut nama-Mu Biar susah sungguh Mengingat Kau penuh s...
-
Hal ini ada hubungannya dengan pelebaran pembuluh darah. Saat tidur, badan menjadi rileks demikian juga dengan otot pembuluh darah. Pembu...
-
1. J.J HOGMAN Kesenian adalah sesuatu yang mempunyai unsur ideas, activities, dan artifacts 2. KUNTJARANINGRAT...
-
Apakah anda suka menggambar/menulis pada tubuh anda? Mungkin terlihat keren, tetapi apakah anda pernah mempertimbangkan efeknya pa...
-
Kota Makassar merupakan salah satu kota metropolitan yang berada di provinsi Sulawesi Selatan. Nama Makassar yang disematkan pada kota ...
-
Jamur biasanya hidup di alam bebas terutama muncu...
-
Apakah Anda mencari cara untuk menghilangkan banyak lemak setelah latihan beban? Cobalah minum susu setelah latihan. Susu membantu ...
-
1. Mercedes Benz Logo bintang segitiga Mercedes pun ya arti khusus dominasi perusahaan ya ng meliputi darat, laut, dan udara. ...
search
Blog Archive
-
▼
2011
(206)
-
▼
Januari
(7)
- Mencabut Uban Ternyata Tidak Dianjurkan
- Ada Perang Saraf di Otak Saat Orang Berbelanja
- 5 Kesalahan Yang Dilakukan Seseorang Ketika Mandi
- Sansivieria, Tanaman Hias Penyerap Ratusan Jenis R...
- Hati-Hati! Tindik Telinga Dapat Menyebabkan Kelump...
- 4 Rahasia Orang yang Tidak Mudah Sakit
- Tips Membentuk Otot Perut menjadi SixPack
-
▼
Januari
(7)
My Blog List
Penayangan bulan lalu
You can replace this text by going to "Layout" and then "Page Elements" section. Edit " About "
About Me
- Unknown
Diberdayakan oleh Blogger.
Ads 468x60px
Herzlich Willkommen auf meiner Blogger
Blog Archive
-
▼
2011
(206)
-
▼
Jan
(7)
- Mencabut Uban Ternyata Tidak Dianjurkan
- Ada Perang Saraf di Otak Saat Orang Berbelanja
- 5 Kesalahan Yang Dilakukan Seseorang Ketika Mandi
- Sansivieria, Tanaman Hias Penyerap Ratusan Jenis R...
- Hati-Hati! Tindik Telinga Dapat Menyebabkan Kelump...
- 4 Rahasia Orang yang Tidak Mudah Sakit
- Tips Membentuk Otot Perut menjadi SixPack
-
▼
Jan
(7)
0 komentar:
Posting Komentar